Twitter Facebook Delicious Digg Stumbleupon Favorites More

Rabu, 25 Juli 2018

KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN SMPN 4 SAMARINDA SELAMA BULAN JANUARI 2018

Kumpulan kegiatan yang dilaksanakan SMP Negeri 4 Samarinda selama bulan Januari 2018, yaitu :

*) HUT SMPN 4 Samarinda yang ke-40 (16 Januari 2018) yang diisi dengan kegiatan "Pertandingan Futsal Tingkat SMP Se-kota Samarinda", dan tim futsal SMPN 4 berhasil menjadi Juara 3 dan 4.

*) Selain itu HUT SMPN 4 Samarinda juga diisi kegiatan "Perlombaan CCAI (Cerdas Cermat Agama Islam)" yang iikuti oleh siswa kelas VII dan VIII saja. Juaranya adalah : Juara 1 kelas VII-2, Juara 2 kelas VII-3 dan Juara 3 kelas VII-4.

*) Kegiatan lain yaitu "Rangking 1 Sains" yang diikuti oleh kelas VII, VIII, dan IX. Yang menjuarai rangking 1 pada masing-masing tingkat yaitu IX-3, VIII-2 dan VII-3.


*) Bakti Sosial juga kami adakan sebagai rasa syukur warga sekolah kepada orang lain yg masih butuh bantuan, kami melaksanakan kegiatan baksos ini kepada 2 panti asuhan & 1 panti sosial.


*) Untuk memeriahkan HUT, Osis mengadakan Bazar yang diikuti oleh tiap kelas.


*) Selanjutnya Sekolah kami mengadakan kegiatan perpisahan kepada guru-guru yang purna tugas di SMPN 4 Samarinda, Yaitu : Bpk Rahliansyah - guru (Pensiun), Bpk Kustanok - guru (pindah dinas) dan Bpk Rudi - Kepala TU (pindah dinas).






























Share:
Lokasi: Jl. Ir. H. Juanda, Air Hitam, Samarinda Ulu, Kota Samarinda, Kalimantan Timur 75124, Indonesia

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Translate

Copyright © OSIS SMP NEGERI 4 SAMARINDA | Powered by Blogger